Hotline 08112540601
Informasi lebih lanjut?
Home » Wisata » Daftar Tempat Wisata Di Ciamis Paling Hits

Tempat Wisata Ciamis By Citra Trans

Ciamis merupakan salah satu kabupaten yang berada di wilayah tenggara dari Provinsi Jawa Barat. dengan luas wilayah sebesar 2.556,75 kilometer persegi. secara letaknya kabupaten baru ini berbatasan dengan kabupaten Cilacap dan kota Banjar di sebelah timur. Dan berbatasan dengan kota dan kabupaten Tasikmalaya di sebelah barat. Berbatasan dengan kabupaten Majalengka dan Kuningan di sebelah utara, dan dengan kabupaten Pangandaran dan Samudera Hindia di sebelah selatan.

jika di lihat dari letak geografisnya ciamis memiliki kontur tanah pegunungan, dataran rendah dan pesisir pantai sehingga bentang alamnya pun sangat indah dan beraneka ragam sehingga Kabupaten Ciamis memiliki kekayaan alam yang cukup melimpah.

Beberapa daerah di antaranya dijadikan destinasi wisata yang menarik. Dinas Pariwisata ciamis memiliki beberapa wisata yang wajib dikunjungi saat musim libur tiba, seperti hutan pinus, gardu pandang, situ, / danau / embung, air terjun, pantai, camp area, kolam renang / waterboom, kebun binatang, goa dan amasih banyak lagi tempat wisata menarik di ciamis yang bisa di explore lebih jauh lagi

lalu di mana sajakah destinasi tempat wisata hits di ciamis saat ini? untuk itu anda tidak perlu bingung karena kami telah merangkum beberapa destinasi wisata terbaik yang ada di kabupaten ciamis jawa barat seperti di bawah ini

Daftar Tempat Wisata Paling Meranrik Di Ciamis

Tempat Wisata Di Ciamis

Tempat Wisata Di Ciamis

Destinasi tempat wisata di ciamis sangatlah beragam bagi anda yang sedang bingung untuk mengisi liburan saat akhir pekan di ciamis jawa barat, tidak perlu bingung karna terdapat tempat wisata di ciamis yang bisa membuat anda lebih fresh dan menyenangkan saat liburan bersama keluarga saudara maupun teman

1. Wahana Tirta Pasir Raya Panjalu

Wahana Tirta Pasir Raya Panjalu

Wahana Tirta Pasir Raya Panjalu by Ujang Elon Herdiana

Alamat Hujungtiwu, Panjalu, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46264
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 20.000,-

2. Wisata Alam Ciung Wanara

Wisata Alam Ciung Wanara

Wisata Alam Ciung Wanara by sastio Pramono

Alamat Jalan Raya Banjar Ciamis, Cijeungjing, Karangkamulyan, Kec. Ciamis, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46271
Jam Buka 07.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 5000,-

3. GRAND SAYANG KAAK

GRAND SAYANG KAAK

GRAND SAYANG KAAK by anisa nurfadilah

Alamat Cikatomas, Handapherang, Cijeungjing, Ciamis Regency, West Java 46271
Jam Buka 09.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 10.000,-

4. Wisata Alam Cireong Park

Wisata Alam Cireong Park

Wisata Alam Cireong Park by Dede Tito Ismanto

Alamat Sukaresik, Sindangkasih, Sukaresik, Kec. Sindangkasih, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46261
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 10.000,-

5. Curug Tujuh Cibolang

Curug Tujuh Cibolang

Curug Tujuh Cibolang by Roolley Lii

Alamat Sandingtaman, Panjalu, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46264
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 10.000,-

6. Situ Lengkong

Situ Lengkong

Situ Lengkong by Rusdiana

Alamat Hujungtiwu, Panjalu, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46264
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 5.000,-

7. Mega Wisata Indonesia Icakan

Mega Wisata Indonesia Icakan

Mega Wisata Indonesia Icakan by Mega Wisata Indonesia Icakan

Alamat Dusun Cikacang, Sukamulya, Baregbeg, Jalatrang, Cipaku, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46252
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 10.000,-




8. Jembatan Cirahong

Jembatan Cirahong

Jembatan Cirahong by Jhoi sr.

Alamat Jl. Raya Cirahong, Margaluyu, Kec. Manonjaya, Tasikmalaya, Jawa Barat 46197
Jam Buka 24 Jam
Harga Tiket Rp.

9. Wisata Alam Pinus Batu Cakra

Wisata Alam Pinus Batu Cakra

Wisata Alam Pinus Batu Cakra by ibnu yahya Himayanto

Alamat Darmacaang, Kec. Cikoneng, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46261
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp.

10. Jati Sewu Cibungbang

Jati Sewu Cibungbang

Jati Sewu Cibungbang by Adhi Pratama

Alamat Jalatrang, Cipaku, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46252
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 10.000,-

11. Curug Salosin

Curug Salosin

Curug Salosin by zaky Zac

Alamat Sukahurip, Kec. Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46262
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. –

12. Wisata Alam Situ Gunung

Wisata Alam Situ Gunung

Wisata Alam Situ Gunung

 

Alamat: Tenggerraharja, Sukamantri, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46264
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 10.000,-

13. Kampung Adat Kuta

Kampung Adat Kuta

Kampung Adat Kuta by Ivan Rahadian

Alamat Karangpaningal, Tambaksari, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46388
Jam Buka 24 Jam
Harga Tiket Rp. ,-

14. Sukahaji Waterboom

Sukahaji Waterboom

Sukahaji Waterboom by Mela Kurniawan

Alamat Jl. Raya Cihaurbeuti, Sukahaji, Kec. Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46262
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. 20.000,-




15. Makam Mbah Panjalu ( Hariang Kencana) Syekh Ngora

Makam Mbah Panjalu

Makam Mbah Panjalu by Dhewi Amy

Alamat Situ lengkong, Panjalu, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46264
Jam Buka 24 Jam
Harga Tiket Rp. 10.000, –

16. Situs Gunung Susuru

Situs Gunung Susuru

Situs Gunung Susuru by NURJAMAN

Alamat Kertabumi, Kec. Cijeungjing, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46271
Jam Buka 08.00 – 17.00
Harga Tiket Rp. –

17. Puncak Bangku

Puncak Bangku

Puncak Bangku by Puncak Bangku

Alamat Situmandala, Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46387
Jam Buka 06.00 – 21.00
Harga Tiket Rp. 2000,-

 

Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Daftar Harga Sewa Bus Pariwisata Di Jogja

13 August 2024 425x Bus

Sewa Bus Pariwisata Jogja apakah anda sudah punya rencana liburan bersama teman saudara atau  rekan kerja sekantor? jika belum rencanakan sekarang juga mulai dari menentukan detinasi tujuan, baik di dalam kota atau sekitar jogja bisa juga ke jawa tengah maupun jawa barat, kalau ada uang lebih ke bali juga bisa setelah itu tentukan budget yang... selengkapnya

Travel Jakarta Wonogiri Tiket Termurah Mulai 150K Door To Door

13 August 2024 232x Travel

Mobil travel Jakarta-Wonogiri telah menjadi pilihan yang populer bagi banyak orang yang ingin melakukan perjalanan antar kota dengan nyaman dan efisien. Jasa mobil travel menawarkan kemudahan bagi penumpang untuk mencapai tujuan mereka tanpa harus repot dengan urusan kendaraan pribadi. Dengan adanya layanan ini, perjalanan dari Jakarta ke Wonogiri dapat dila... selengkapnya

Jasa Derek Towing Mobil Di Jepara 24 Jam

13 August 2024 237x Towing

Jasa Towing Jepara By Citra Trans susahnya mendapatkan jasa towing mobil atau mobil derek di suatu tempat menjadikan pelanggan mencarinya secara online meskipun jarak dari titik penjemputan cukup jauh dan lama tetapi paling tidak masih ada harapan kendaraan bisa di tangani dengan baik hal demikian juga yang di lakukan oleh pelanggan towing saat di kota... selengkapnya

New Logo Citra Trans

Hubungi Kami

Telephone  : 08112540601

WhatsApp : +628112540601

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.